OST Bawang Putih Bawang Merah Pilih Warnamu Lyrics

hidup adalah tentang sebuah pilihan
yg nanti akan kau jalani dan kau harus tujukan warnamu
putih yg penuh kesabaran di hati
ataukah merah kau pilih yg hanya ingin menang sendiri
warnailah hidup mu dengan warna yg terang dan\\ indah saat ini
warnailah hidupmu yg akan menjadi lukisan dan dilihat orang
pilih warnamu
dua yg ada
merah dan putih
mana yang akan menjadi warnamu

See also:

3
3.54
CAMILLE JONES VS FEDDE LE GRAND The Creeps Lyrics
emil bulls moloko velocet Lyrics